CARA MEMBUAT KOTAK SCRIPT DI POSTINGAN

http://4.bp.blogspot.com/-mNCGQI-95-M/VJXuENc7NqI/AAAAAAAAIe0/GS67-p8P31w/s1600/MetroUI-Apps-HTML-5-icon.png




Kalian ingin memposting Script atau koding di blog kalian? Tapi kalian belum tau bagaimana cara membuat kotak untuk scriptnya? oke, Pada artikel ini akan mengulas tentang tampilan HTML untuk membuat kotak Script pada postingan.
  • Pertama, buka entri baru
  • Buat tulisan, contoh seperti gambar. Lihat yang berwana merah, posisi tulisan adalah 'Compose'!
  • Selanjutnya kalian tulis tuh postingan kalian, Kemudian untuk membuat kotak Scriptnya kalian cukup klik HTML :
  • Kemudian, Kopy paste kode berikut :   <div style="border: 3px #1780dd Double; padding: 10px;background-color:#ffffff;
    text-align: left;">Rakasauruss.blogspot.com (ganti tulisan ini).</div>
  • dan kemudian jadi deh seperti ini : 
Rakasauruss.blogspot.com.

Catatan : 
Warna orange, adalah untuk warna border kotak tersebut.
Warna biru, adalah untuk warna background kotak tersebut.
kalian bisa mengubah sesuai keinginan kalian.



SOLID BOLDER
 
<div style="background-color: white; border: 2px #1780dd solid; padding: 10px; text-align: left;">
</div> </div>

RIDGE BORDER

<br /><div style="background-color: white; border: 2px #1780dd ridge; padding: 10px; text-align: left;"> <br /></div>
 
INSERT BORDER

<div style="border: 2px #1780dd inset; padding: 10px; background-color: White; text-align: left;" </div>

BORDER PANJANG MEMKAI SCROLL

<div style="border: 2px #1780dd solid; padding: 10px; background-color: White; overflow: auto; height: 50px; width: 300px; text-align: left;"> </div>



Mudah bukan? Terimakasih, Jangan lupa untuk meninggalkan komentar kalian.
Previous
Next Post »